DIALEKSIS.COM | Dunia - Pasar saham Nasdaq merekam penurunan signifikan yang belum terlihat sejak 2022, menelan nilai pasar tujuh raksasa teknologi sebesar lebih dari US$750 miliar (Rp12,3 triliun). Kekhawatiran atas perang tarif yang mengguncang sektor teknologi menjadi pemicu utama penurunan tajam saham-saham besar ini.
DIALEKSIS.COM | Dunia - Pembuat chip AS Intel mengatakan pihaknya berencana untuk memangkas lebih dari 15.000 pekerjaan karena berupaya menghidupkan kembali bisnis dan mengejar pesaing.
DIALEKSIS.COM | Nasional - Sepanjang tahun 2022, pasar modal Indonesia ramai dengan perusahaan yang menjual sahamnya di Bursa Efek Indonesia (BEI). Setidaknya, BEI mencatat ada 59 emiten baru yang melakukan penawaran umum saham perdana atau initial public offering (IPO).
Ada sejumlah emiten yang IPO bikin heboh sepanjang 2022. Bahkan pada awal desas-desus rencana IPO juga sudah menjadi perhatian publik di tahun-tahun sebelumnya.
DIALEKSIS.COM | Dunia - Bahkan orang terkaya pun gelisah tentang ekonomi. Elon Musk dan Jeff Bezos, dua orang terkaya di dunia, keduanya menandakan ketegangan tentang resesi yang membayangi.
DIALEKSIS.COM | Dunia - Selain Turki, salah satu negara G20 yang dilanda krisis ekonomi paling parah sejak pandemi Covid-19 tak lain adalah negara Argentina.
DIALEKSIS.COM | Dunia - Boeing akan membayar $200 juta (sekitar Rp3 triliun) atas tuduhan yang menyesatkan investor tentang dua kecelakaan fatal 737 Max.